Cara Mengaktifkan Ulang Akun Operator Sekolah Dengan Mudah - Dalam peluncuran situs kemenag.siap.id yang mencoba disinkronkan dengan situs padamu negeri, ternyata seluruh akun operator sekolah dinonaktifkan. Sementara itu perubahan juga terjadi pada akun kepala madrasah. Baca berita sebelumnaya disini : Pengumuman Aturan Pengaktifan Akun Operator Sekolah kemenag.siap.id, Baca juga berita tentang surat resmi dari kemenag disini : Pemutakhiran Simpatika kemenag.siap.id Inilah Surat Resminya Dari Dirjen Pendis
Kembali ke topik Cara Mengaktifkan Ulang Akun Operator Sekolah Dengan Mudah. Lho kalo akun operator sekolah dinonaktifkan trs gmna ngelolanya ? karena operator sekolah harus input jadwal, input data siswa baru dan lain sebagainya. Atu jangan-jangan operator sekolah akan dihapus dan sudah tidak diperlukan lagi ? Tenang aja ! Operator Sekolah masih sangat dibutuhkan kok. Lalu bagaimana Cara Mengaktifkan Ulang Akun Operator Sekolah Dengan Mudah ? Akan saya jelaskan caranya sebentar lagi. Siapkan semua peralatan tempurnya lalu kita mulai Cara Mengaktifkan Ulang Akun Operator Sekolah.
- Pertama Berdoa jangan lupa.
- Nyalakan Laptop dan sambungkan ke internet.
- Buka situs halaman padamu.siap.web.id/ atau kemenag.siap.id
- Pilih Login PTK
- Masukan Username dan Password Kepala Sekolah anda. (Login Kepala Sekolah) saya yakin kalian pasti punya user dan passwordnya.
- Isi sedikit kuisionernya. isi sesuka anda.
- Jika Berhasil Login klik Sekolah.
- Klik Kelola group akun
- Klik Daftar Anggota Group Operator.
- Nah akan muncul nama-nama yang diberi tugas menjadi operator sekolah.
- Tinggal klik simbol panah ke bawah sebelah kananya gambar kunci gembok kemudian klik aktifkan akun operator.
- Pilih "YA".
- Jreeng,,jrenggg... selamat akun operator anda kembali aktif.
6 komentar
ReDesigned by Forum Operator. Apanya yg diredisain? Mohon kembalikan credit link CB Blogger
Awalnya warnanya serba hijau mas. trus awalnya g ada icon awesome nya. Saya tambahin. Trs original theme saya g hapus kan masih tertulis disitu by newthesisseov3. tp kalo sampean mau link originalnya designya by cb template dengan senang hati akan saya ganti.
mksh atas info dan ptunjuknya ....
Pas diklik Daftar Anggota Grup Operator kog g ada nama sama sekali gan? Gimana solusinya?
Baca disini gan.. semua jelass
Solusi Akun Operator yang Hilang Dari List di Akun Kepala Sekolah Simpatika
gimana klo akun kepala sekolah dilupa
EmoticonEmoticon